Generasi milenial dikenal dengan pola hidup yang praktis dan modern termasuk dalam urusan pekerjaan atau karier.
Ada banyak jenis pekerjaan yang sekarang ini paling banyak dibutuhkan oleh perusahaan dan cocok untuk para milenial. Berikut adalah pekerjaan yang banyak dibutuhkan dan cocok untuk para milenial.
Daftar isi
1. Content writer/content creator
Pekerjaan sebagai penulis konten (content writer) ini sangat menjajikan. Tugasnya adalah membuat konten-konten menarik untuk dimuat diberbagai platform. Banyak perusahaan dan lembaga pemerintah saat ini yang membutuhkan content creator/writer. Ini juga memiliki lingkungan kerja yang cocok untuk para milenial karena bisa dilakukan secara kerja lepas (freelance).
2. Videografer
Jasa videographer sangat dibutuhkan untuk membuat video menarik dan kreatif. Orang-orang lebih tertarik melihat video pendek daripada membaca tulisan.
3. Social Media Strategist
Pekerjaan sosial media strategis adalah memantau apa yang sedang banyak dicari orang-orang di media sosial. Nantinya mereka akan membuat konten dan promosi yang sesuai dengan selera pasar.
4. Design grafis
Banyak perusahaan yang membutuhkan orang-orang kreatif untuk memasarkan produknya lewat desain-desain visual yang dapat menarik perhatian banyak orang. Kemampuan menulis dan menggambar di sini sangat diperlukan.
5. Driver online
Jangan anggap remeh pekerjaan sebagai driver onlie, pekerjaan ini bisa mendapatkan penghasilan yang lumayan banyak, ditambah bonus-bonusnya. Driver online juga bisa punya kendaraan sendiri dengan mencicilnya di perusahaan aplikasi tempat bekerja, waktunya pun fleksibel.
6. Mobile Developer
7. UI/UX Designer
8. Driver Online
Jangan anggap remeh pekerjaan sebagai driver onlie, pekerjaan ini bisa mendapatkan penghasilan yang lumayan banyak, ditambah bonus-bonusnya. Driver online juga bisa punya kendaraan sendiri dengan mencicilnya di perusahaan aplikasi tempat bekerja, waktunya pun fleksibel.
Sumber