Jika aktif di media sosial, pasti kamu sadar bahwa clickbait adalah salah satu hal yang sering berseliweran di timeline media sosial. Clickbait yang unik dapat membuat audiens merasa ingin membacanya kemudian memutuskan untuk mengunjunginya. Banyak website atau perusahaan yang menggunakan clickbait untuk meningkatkan konversi kunjungan di internet. Namun demikian, clickbait terkadang memang tidak mudah dibuat dan membutuhkan ide-ide yang unik. Apa Itu Clickbait? Dilansir dari Tech Crunch, clickbaiting adalah...